HALO Sobat Gamer! Jangan sampai kehabisan langkah, pastikan kamu mengambil langkah yang tepat di game Lola Bakery!
Lola Bakery adalah game match-3 hasil adaptasi salah satu karakter dari serial animasi MNC Animation yang tayang setiap hari Sabtu jam 07.30 WIB dan Minggu jam 09.00 WIB di RCTI atau Sabtu dan Minggu jam 10.00 WIB di MNCTV dengan judul Kiko. Lola Bakery merupakan game hasil produksi dari PT Esports Star Indonesia (ESI) dibawah naungan MNC Digital Entertainment.
Fitur Moves adalah jumlah pergerakan yang bisa kamu lakukan selama kamu bermain di mode Classic. Dan juga jumlah Moves ini akan berbeda di setiap stage yang kamu mainkan. Kamu bisa melihat jumlah Moves kamu dibagian kanan atas layar gadget-mu.
Jika jumlah Moves habis dalam satu stage, maka kamu akan gagal dan harus mengulang lagi stage yang sama dari awal. Semakin sedikit Moves yang diberikan, maka akan semakin sulit juga stage yang kamu mainkan.
Nah, tertantang untuk main game Lola Bakery? Download aplikasi game Lola Bakery di Play Store dan App Store atau klik link berikut https://bit.ly/LolaBakeryOkeZone_Link . Untuk kamu yang sudah mempunyai game Lola Bakery, kamu bisa langsung update game Lola Bakery di gadget kamu.
Follow Berita Okezone di Google News
(mrt)
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.