Twitter kini mengijinkan kita untuk melakukan tweet ke teman terdekat saja. Dengan fitur ini kita bisa melakukan kostumisasi apakah tweet akan dipublish secara global atau hanya untuk teman terdekat (closed friend).
Sometimes you just want to talk to your people. That’s why we created Twitter Circle, a new way to Tweet to a smaller crowd.
With Twitter Circle, people now have the flexibility to choose who can see and engage with their content on a Tweet-by-Tweet basis. This makes it easier to have more intimate conversations and build closer connections with select followers.
Dengan fitur ini kita bisa memilih siapa saja yang boleh melihat tweet kita. Twitter berharap fitur ini membuat user lebih nyaman dalam menggunakan sosial media dengan ikon burung tersebut. Fitur ini juga membuat user tidak memerlukan akun alternatif atau sekunder karena bisa memilih audience dari tweet yang sudah dibuat.
Fitur sejenis sudah muncul pada sosial media berbagi foto dan video milih Meta, Instagram.